MPASI adalah makanan yang sudah bisa diterima oleh anak-anak yang sudah berusia 6 bulan ke atas. MPASI merupakan makanan padat namun memiliki tekstur lembek agar mudah dicerna oleh si kecil. Salah satu jenis MPASI terbaik adalah bubur tim.
Saat ini bahkan Anda tidak perlu lagi mengolah tim sendiri. Pasalnya sudah hadir produk bubur bayi Cerelac yang sangat cocok sekali untuk memenuhi asupan makanan pelengkap ASI si kecil. Salah satunya adalah Cerelac bubur bayi Homestyle Meals bubur ayam wortel.
Mengenal Bubur Ayam Wortel Homestyle Cerelac
Bubur bayi dari Cerelac punya banyak kelebihan. Rasanya tidak hanya lezat dan disukai oleh anak-anak saja. Selain itu, bubur ini juga punya kandungan gizi yang lengkap untuk memenuhi asupan nutrisi si kecil.
Adapun kandungan yang terdapat di dalam produk bubur bayi yang satu ini di antaranya sebagai berikut:
- 10 kandungan vitamin.
- Tinggi akan zat besi.
- Mengandung 5 jenis mineral.
Manfaat Bubur Bayi Cerelac
Perlu Anda ketahui, produk bubur bayi ini punya banya sekali manfaat yang bagus untuk anak-anak di masa tumbuh kembang. Berikut akan kami jelaskan apa saja manfaat-manfaatnya.
1. Menjaga Kesehatan Anak
Bubur bayi ini punya banyak kandungan vitamin yang bagus untuk menjaga kesehatan si kecil. Kandungan vitaminnya juga mampu untuk meningkatkan daya tahan tubuh si kecil agar tercegah dari berbagai penyakit.
2. Menjaga Berat Badan Ideal
Seperti yang kami jelaskan di atas, bubur ini punya kandungan zat besi yang bagus untuk menjaga berat badan ideal si kecil.
3. Mendukung Tumbuh Kembang Anak
Kandungan nutrisinya bagus untuk mendukung tumbuh kembang si kecil baik dari segi fisik maupun kecerdasan si kecil.
Cara Penyajian
Bubur bayi Cerelac ini juga memiliki kelebihan dalam hal penyajian. Cara penyajiannya sangat mudah yaitu hanya dengan diseduh saja. Silahkan Anda gunakan sendok takar yang sudah tersedia, lalu gunakan air hangat untuk menyeduhnya.
Bubur tim Cerelac merupakan salah satu produk bubur bayi terbaik yang bagus untuk makanan pelengkap ASI si kecil. Selain kaya akan nutrisi penting untuk tumbuh kembang anak, juga memiliki rasa yang akan disukai oleh anak-anak.