Berita Timur Tengah Terbaru Ribuan Warga Palestina Demo

Berita Timur Tengah Terbaru Ribuan Warga Palestina Demo

Matamatapoitik.com memiliki visi dan misi memberikan informasi terupdate, terkini dan terhangat serta terpecaya. Media berita yang berkembang dalam dunia politik ini ingin memberikan informasi yang dapat memenuhi kebutuhan masyarakat dalam mengetahui informasi harian baik berita dalam negeri, internasional atau juga berita timur tengah terbaru.

Dengan visi yang dimiliki, Matamatapolitik.com berhasil menunjukkan eksistensinya dalam media online penyedia berita terupdate. Salah satu berita timur tengah terbaru yang saat ini menghiasi laman berita ini adalah ribuan warga palestina yang mengadakan demo untuk menolak prakarsa damai Amerika Serikat.

 

Unjuk rasa yang digelar ribuan masyarakat Palestina ini bertujuan untuk menolak prakarsa damai Deal of The Century di kota Nablus. Kota yang berada pada bagian utara wilayah Tepi Barat. Unjuk rasa yang mereka gelar menentang dengan lantang akan prakarsa Donald Trump, Presiden Amerika guna mengatasi kemelut Israel-Palestina.

Dengan memajang poster Mohmoud Abbas, ketua otoritas Palestina dan mengibarkan bendera Palestina serta membentangkan plakat maupun spanduk yang berisi tentang penolakan akan segala upaya untuk menyelesaikan perkara Palestina tanpa mengindahkan prinsip-prinsip keadilan pada warga Palestina, dan dianggap sangat merugikan.

Bukan hanya ribuan masyarakat Palestina saja, tetapi Akram al-Rajub Wali Kota Nablus juga ikut serta dalam unjuk rasa yang menegaskan jika seluruh anak bangsa Palestina bersatu untuk melawan dan menolak segala perjanjian damai yang mengabaikan hak-hak warga Palestina.

Prakasa perdamaian Deal of The Century diajukan oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump, memberikan persyaratan yang mendesak Palestina agar mengabaikan hak-haknya yang sah, termasuk haknya untuk melepas kota al-Quds yang diduduki Israel guna mengatasi masalah ang terjadi diantara Israel dan Palestina.

Pejabat Palestina mengatakan jika Washington memaksakan solusi politik dengan dasar pembentukan negara baru di Jalur Gaza serta pemerintahan otonomi yang memiliki kewenangan terbatas di Tepi Barat. Serta memberikan kesempatan Israel untuk menguasai bagian barat maupun timur kota al-Quds.

Kementrian Luar Negeri Palestina menyerukan penyelidikan pada Mahkamah Kejahatan Internasional akan tindak kejahatan Israel dan meminta khalayak internasional untuk berusaha mengentikan agresi Israel pada Palestina yang berkelanjutan.

Berita timur tengah terbaru lainnya biasa Anda lihat di laman media penyedia berita terupdate seperti Matamatapolitik.com. sebuah situs web terpercaya yang memberikan berita politik baik dalam negeri ataupun luar negeri. Berita yang disajikan memberikan informasi yang bisa memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia dalam pengetahuan berita politik dunia.